Mar 9, 2010

Agar Blog Diterima Google Adsense

Benarkah agar blog diterima google adsense itu sulit?Banyak rekan yang bilang susah diterima Google Adsense, sebenarnya cara nembusin $100 pertama lebih susah daripada diterima Adsense. Tips diterima Google Adsense hanya satu yaitu percaya diri dan keyakinan. Yakinlah kalau anda akan diterima. Setelah itu baru anda mempersiapkan persyaratan yang lain.
Sebelum anda mendaftar tentunya siapkan blog berbahasa Inggris, kenapa koq harus Inggris? Ya karena Google Adsense belum support Bahasa Indonesia. Isi postingan 10 biji (copas kagak masalah ) yang penting Inggris, sekali Inggris tetap Inggris Hidup Inggris! Tidak peduli berapapun trafik blog anda Google Adsense tetap mau menerima pinangan anda. Tunggu maksimal 7 hari (pengalaman 2-3 hari) sampai account anda di approve. Anda akan menerima konfirmasi melalui email apabila account anda diterima.
Sekedar tambahan, konon anda lebih mudah diterima apabila menggunakan layanan blog gratis blogspot yang notabene masih satu atap dengan Google.
Setelah anda diterima bersiaplah diri berperang di dunia Adsense jangan patah arang kalau anda jatuh (kalau jatuh ya bangun lagi donk ) Yang terpenting Be a good Indonesian Adsense Publisher.
sumber: jepun131.com

Ada Baiknya Dibaca



No comments:

Post a Comment